Ripparda 2025 Disusun Oleh Pemkab Bartim, Jadi Acuan Pengembangan Kepariwisataan

Tamiang Layang, eksposia.com – Untuk menata Kepariwisataan Daerah agar dapat lebih maju dan berkembang, Pemerintah Kabupaten Barito Timur (Bartim), Kalimantan Tengah, melalui Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Kepemudaan, dan Olahraga setempat, menggelar Focus Group Discussion (FGD) Adapun FGD ini mengusung topik Pendahuluan Penyusunan Dokumen Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Daerah (Ripparda). Kegiatan yang berlangsung mulai tadi pagi (Kamis, […]

Absensi Berbasis Elektronik Bakal Diterapkan di Bartim

Tamiang Layang eksposia.com- Dalam setiap tuntutan kemajuan jaman, selalu ada hal baru yang menggantikan sistem lama. Demikian pula dengan absensi, yang dulu didominasi oleh cara manual. Jika pemakaian teknologi cetak jari alias finger print pernah menggantikan, sekarang sudah mulai bergeser ke pola digital. Demikian juga dengan pengukur kehadiran pegawai di Kabupaten Barito Timur, di mana […]

Logistik Pemilu 2024 di Bartim Dilepas, Pj Bupati Ingatkan Kehati-hatian Pada Faktor Cuaca dan Kelancaran Pendistribusian Hingga TPS

Tamiang Layang, eksposia.com – Pendistribusian logistik Pemilu 2024, resmi dilepas tadi (Minggu, 11/2/2024) oleh KPU Kabupaten Barito Timur l, Kalimantan Tengah,  di halaman Kantor Bupati Barito Timur oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Bartim Panahan Mortar, mewakili Pj Bupati Bartim Indra Gunawan. Sekda yang membacakan pesan Pj Bupati, menyerukan agar petugas pengawalan yakin bahwa semua kendaraan yang digunakan […]

Paparkan Kesiapan Bartim dalam Pemilu 2024, Sekda Panahan Moetar Juga Sampaikan Surprise Untuk Petugas Penyelenggara

Tamiang Layang, eksposia.com –  Sekretaris Daerah Kabupaten Barito Timur (Sekda Bartim) Panahan Moetar SE MSi, menjelaskan kesiapan Pemkab Bartim dalam menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024, dalam Rapat Koordinasi dan Pengecekan Penyelenggaraan Pelaksanaan Pemilu 2024, yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melalui aplikasi Zoom Cloud Meeting, tadi (Rabu, 7/2/2024). Rakor juga dihadiri oleh Asisten […]

Sekda Ingatkan Kejadian Kelangkaan Stok Obat di RSUD Tamiang Layang Jangan Terulang

Tamiang Layang, eksposia.com – Setelah menuai keluhan bahkan kritikan dari beberapa media, baru-baru ini terkait kekosongan stok obat, Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tamiang Layang akhirnya memberikan jawaban. Dalam acara Sosialisasi Persepan Obat sesuai Formularium Nasional (Formas), yang diikuti seluruh dokter spesialis dan umum, kepala ruang perawatan dan lain-lain, tadi (Rabu, 24/01/2024), hal tersebut disampaikan oleh Direktur […]