Dua Perusahaan Bersitegang Soal Lahan. Diduga, Oknum Kades Membuat Dokumen Palsu?

Pangkalan Bun, eksposia.com – Ketegangan tengah menyelimuti antara dua perusahaan di Kecamatan Kumai, Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah. Dua korporasi itu, sedang bersitegang lantaran tata batas tanah yang saling diklaimi Desa Kubu. PT Silica Minsources Kaya (MNJ), melarang pihak lainnya, PT First Lamandau Timber International (FLTI) melakukan pembuatan parit batas lahan. Seperti yang juga dimuat di beberapa […]