KPU Bartim Gelar Debat Publik Pertama Paslon Cabup/Cawabup Bartim 2024

Tamiang Layang, eksposia.com – Salah satu momen yang cukup dinantikan masyarakat Kabupaten Barito Timur adalah Debat Publik, karena dari momen inilah mereka juga ingin melihat kapabilitas masing-masing calon pemimpin daerah mereka. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bartim pun melaksanakan agenda Debat Publik Pertama Pasangan Calon Bupati/Wakil Bupati Barito Timur 2014, yang digelar di Gedung Pertemuan Umum […]