Ruangan Fraksi Masih Sunyi Paska Pemilu, Namun Dipastikan Sebentar Lagi Akan Sibuk

Tamiang Layang, eksposia.com – Beberapa fraksi di Kantor Sekretariat DPRD Kabupaten Barito Timur, masih terlihat lengang. Hanya ada satu dua staf yang bergiliran keluar masuk ruangan. Namun menurut Eka Novianto, staf Fraksi Perindo, tadi (Selasa, 3/12/2024) lengangnya kantor fraksi hanya bersifat sementara. “Sebentar lagi pasti ramai, karena sejumlah agenda internal dewan sudah menunggu. Begitu pula […]